Otak kita memiliki misteri yang harus rekan-rekan ketahui,karena kita semua tahu otak merupakan bagian terpenting bagi manusia.Manusia dapat hidup tanpa kaki,tangan,telinga,mata dan bagian tubuh lainnya,tapi manusia tidak bisa hidup tanpa otak.Berbicara tentang otak,secara sederhana pasti kita mendefinisikan otak sebagai pusat syaraf yang ada pada manusia dan bahkan juga ada pada hewan.Diketahui juga bahwa otak adalah tempat mengatur semua aktifitas.Otaklah yang mengkoordinir sebagian besar gerakkan,perilaku dan homeostatis seperti detak jantung,tekanan darah,keseimbangan cairan tubuh serta suhu tubuh.Disinilah otak sangat berkaitan erat dengan pemikiran manusia.Maka dari itu gangguan pada otak akan sangat mempengaruhi aktifitas manusia.
Gerak yang kita lakukan merupakan kolaborasi kerja sistem syaraf,sumsum tulang belakang dan otak.Cara kerjanya ketika manusia menerima stimulus dari luar melalui sensorik tubuh seperti kulit,mata,hidung dll.Stimulus itu kemudian diteruskan oleh sistem syaraf yang dibawa melalui sumsum tulang belakang yang kemudian disampaikan ke otak.Diotak stimulus yang diterima diolah dan kemudian hasil olahan stimulus tadi dikembalikan lagi kepada syaraf dan kemudian diteruskan pada sistem sensorik tubuh dan munculah respons/gerak sebagai bentuk timbal balik dari stimulus yang telah dikirimkan.
Otak manusia dibagi menjadi lima bagian utama,yaitu: otak besar/serebrum,otak tengah/mesensefalon,otak kecil/serembrum,sumsum sambung/medula oblongata dan jembatan varol/pons varolii.Bagian otak manusia yang membedakan dengan otak hewan adalah otak besar/serebrum.Hal ini dikarenakan serebrum berfungsi sebagai pengaturan aktivitas yang berkaitan dengan intelegensi/kepandaian,kesadaran dan pertimbangan.Selain itu yang spesial dari otak manusia adalah otak tengah.
Keajaiban Otak Tengah
Penemuan mengenai dahsyatnya otak tengah telah menjadi buah bibir dikalangan masyarakat,setelah begitu sering menguak kedahsyatan otak kanan dan otak kiri.Misteri otak kita yang harus rekan-rekan ketahui bahwa otak tengah berperan sebagai super controller yang mengatur keseimbangan kinerja otak kanan dan otak kiri.Namun pada kenyataannya,kebanyakan orang otak tengahnya telah tidur/tidak aktif.Keseimbangan otak kanan dan otak kiri sangatlah berpengaruh pada kemampuan mental dan karakter seseorang untuk menjadi lebih tenang dan keseimbangan itu yang mengatur adalah otak tengah.Maka wajar jika seseorang yang otak tengahnya tidak aktif akan mengalami ketidak stabilan dalam emosi.
Selain sebagai penstabil emosi,otak tengah juga memiliki kemampuan untuk memunculkan keajaiban-keajaiban dalam diri manusia.Terkadang orang yang otak tengahnya aktif disebut sebagai orang sakti,karena dia memiliki kemampuan diluar dari manusia biasa atau kemampuan yang secara logika tidak bisa diterima.Semisal tuna netra yang bisa melihat keadaan luar.Jika dilogika seorang tuna netra tidaklah bisa melihat karena keterbatasan indra,namun sebuah keajaiban yang kadang sulit diterima logika yaitu tuna netra bisa melihat.Dan hal itu merupakan kelebihan dari aktifnya otak tengah pada manusia.
baca juga : cara meningkatkan konsentrasi
Cara Aktifkan Otak Tengah
Aktifnya
otak tengah akan mendatangkan keajaiban-keajaiban dalam
hidup.Sebagaimana yang terjadi pada tuna netra yang bisa melihat,hal ini
terjadi karena dalam keadaan tertentu otak tengah bisa aktif secara
alami.Misteri otak kita yang harus rekan-rekan ketahui bahwa efek-efek
aktifnya otak tengah bemacam-macam dan masing-masing manusia tidak dapat
disamakan.Misalnya,ada yang dominan dengan intiusinya,seperti bisa
memprediksikan masa depan/kejadian-kejadian yang akan terjadi,membaca
warna dengan mata tertutup dsb.Selain itu efek lain setelah otak tengah
diaktifkan yaitu dapat mendeteksi penyakit,menerima sinyal
firasat,menembak kartu,mewarnai tanpa melihat dsb.Keajaiban-keajaiban yang didapat dari aktifnya otak tengah mengundang para ilmuan untuk melakukan berbagai penelitian tentang bagaimana mengaktifkan otak tengah.Di negara maju seperti Jepang telah melakukan aktivasi siswa-siswinya 47 tahun yang lalu,Malaysia 7 tahun yang lalu,sedangkan Indonesia baru memulai (masih menjadi sebuah wacana hangat).Salah satu cara aktivasi otak tengah dikembangkan GMC (Genius Mind consultancy) yaitu metode pengaktifan otak tengah dengan mengunakan bantuan komputer.
Pelatihan Genius Mind ini disebar luaskan dengan sebutan metode belajar Midbrain.Menurut penjelasan para ahli,setelah midbrain diaktifkan,midbrain akan mengeluarkan gelombang otak untuk merasakan dan mereksi benda-benda dan hal-hal yang ada diluar dirinya.Selain dapat memperoleh kemampuan-kemampuan/keajaiban-keajaiban yang lebih pada diri manusia,Mengaktifan otak tengah juga bisa digunakan sebagai salah satu terapi untuk anak berkebutuhan khusus,seperti pada anak ADHD (kelainan pada anak yang mengalami susah berkonsentrasi) dan hiperaktif.Aktifnya otak tengah dapat meningkatkan daya ingat,daya konsentrasi membaik,daya kreasi bertambah,gerakan kinetik menjadi lebih baik,hormon seimbang,serta emosi stabil dan sebagainya.Masih banyak lagi misteri dalam otak kita yang harus kita gali.
berbagai sumber
Misteri Otak Manusia
Reviewed by Mitalfandyk
on
07:14
Rating: